Blogger news

Back to top
10 Nov 2011

Cara memposting kode HTML ke dalam sebuah postingan

Memosting kode HTML atau sering di sebut juga HTML/ java script ke dalam halaman postingan sangatlah penting buat kita berbagi ilmu kepada semua orang, tapi bagaimana jika kita ingin menampilkan sebuat kode HTML itu ke sebuah postingan kita tapi tidak muncul berupa hasil dari sebuah kode HTML tersebut..


Saya beri contoh deh...!!
ini sebuah kode HTML yang saya postingkan.

<div style="font-family: &quot;Trebuchet MS&quot;,sans-serif;">
<blink><b>Http://diemyblogger.blogspot.com</b></blink></div>

Dan hasilnya akan menjadi sebagai berikut:

Http://diemyblogger.blogspot.com

Nah...yang saya akan terangkan bagaimana caranya supaya kode yang kita posting itu tidak muncul berupa hasil dari kode Html tersebut, tapi masih berupa kode HTML yang kita postingkan.

caranya bagaimana sih...?? caranya sangat mudah kok...ikutin cara-caranya ya...

1. kalian masuk dulu deh ke http://centricle.com/tools/html-entities/
2. lalu nanti kalian akan lihat sebuah halaman seperti di bawah ini.


Selanjutnya yang harus kalian lakukan adalah mengganti kode HTML yang sudah saya beri tanda merah tersebut dengan kode HTML yang akan  kalian tampilkan ke dalam postingan.

- Nah..bila kalian ingin mengubah kode tersebut menjadi kode HTML ke wujud kode Postingan, maka kalian pilih saja Encode yang berada di bawah halaman.
- Dan jika kalian ingin mengubah kode tersebut menjadi wujud dari hasil kode HTML , maka kalian pilih saja Decode.

Bila sudah kalian copy paste kode HTML tersebut kedalam postingan kalian, tapi jika masih ragu2 kalian bisa lihat dulu deh dengan mengklik "Pratinjau".

selesai..

selamat mencoba....

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan :

1. Usahakan Komentar tidak mengandung kata kasar
2. Komentar SPAM akan dihapus segera setelah admin review
3. Berkomentarlah sesuai dengan artikel di atas
4. Jika anda memiliki masalah dengan artikel di atas diharapkan berkomentar.
5. Jika ada link hidup di dalam komentar akan segera admin hapus
6. Dilarang menyebarluaskan artikel tanpa persetujuan dari admin
7. Pastikan untuk klik " Berlangganan lewat email" untuk membantu membangun blog ini lebih maju.

Terima kasih untuk anda yang sudah berkomentar dengan baik, Jika ada link yang error pada artikel di atas segeralah berkomentar dengan mengklik tombol balas pada kolom komentar nanti admin akan segera memperbaikinya.

Copyright © 2014 Diemy Blogger All Right Reserved