Blogger news

Back to top
16 Feb 2012

Membuat Text Melingkar menggunakan Photoshop

Masih dengan tulis menulis buat tutorial belajar photoshop Kali ini saya akan mengajarkan sobat-sobat sekalian bagaimana caranya membuat teks melingkar dengan menggunakan Photoshop..

Pertama Kalian buka dahulu sebuah Adobe Photoshopnya...Disini saya memakai Adobe Photoshop CS5.
Bila sudah Kalian buat sebuah dokumen baru...Untuk ukuranya bebas terserah sobat saja, tapi disini saya memakai ukuran 500x500 Pixels

Lalu kalian buat lingkaran path menggunakan Ellipse Tool ( U ) lalu Pilih Path terakhir pilih Add To path area ( + ) seperti gambar di bawah ini.


Tekan Shift dan tahan agar lingkaran sempurna..
dan hasilnya akan seperti ini

Bila sudah sobat klik Horizontal Type Tool ( T )
Lalu arahkan ke bagian luar atau ke tepi lingkaran.


Selanjutnya sobat mulai tulis kata-katanya...Disini saya menulis DiemyBlogger.Blogspot.Com


Bila Masih menceng atau miring bisa kita luruskan kok dengan cara menekan CTRL + T
Miringkan sedikit biar lurus...

Selamat Mencoba...!!!

4 komentar:

  1. kalau pake photoshop 7 gak bisa kok..??? :16

    BalasHapus
  2. thx sob udh berbagi ilmunya

    artikel yang sangat bermanfaat ..

    BalasHapus
  3. makasih bnyak buat infonya gan,,nice post

    http://toko-greenworld.com/

    BalasHapus

Catatan :

1. Usahakan Komentar tidak mengandung kata kasar
2. Komentar SPAM akan dihapus segera setelah admin review
3. Berkomentarlah sesuai dengan artikel di atas
4. Jika anda memiliki masalah dengan artikel di atas diharapkan berkomentar.
5. Jika ada link hidup di dalam komentar akan segera admin hapus
6. Dilarang menyebarluaskan artikel tanpa persetujuan dari admin
7. Pastikan untuk klik " Berlangganan lewat email" untuk membantu membangun blog ini lebih maju.

Terima kasih untuk anda yang sudah berkomentar dengan baik, Jika ada link yang error pada artikel di atas segeralah berkomentar dengan mengklik tombol balas pada kolom komentar nanti admin akan segera memperbaikinya.

Copyright © 2014 Diemy Blogger All Right Reserved