Blogger news

Back to top
24 Jun 2013

Cara memperhalus gambar / foto di Photoshop

Oke..Selamat sore..., udah lama saya enggak tulis menulis Tutorial belajar photoshop.
sekarang saya ingin memposting lagi tutorial tentang photoshop, Nah.....buat kalian yang ingin belajar photoshop, Ayo kita belajar bersama...

Disini saya akan mengajarkan bagaimana caranya memperhalus gambar/foto biar lebih enak di pandang..
Oke tanpa panjang lebar yuk kita mulai belajar photoshopnya.

Langkah pertama :

Tentunya kita harus menyiapkan gambar/foto yang akan kita perhalus.
Dibawah ini saya menyiapkan sebuah gambar.



Bila gambar sudah disiapkan selanjutnya kita buat duplicate gambar tersebut atau mengcopy gambar dengan cara menekan CTRL+J, seperti gambar dibawah ini.


Nah selanjutnya kita pilih Vivid Light dan lihat gambar akan berubah.


Terus kita pilih menu Images - Adjustments - Invert , seperti gambar di bawah ini


Terus kita pilih lagi menu Filter - Blur - Gaussian Blur, seperti gambar di bawah ini


Nah nanti akan terbuka halaman Gaussian Blur, kita ganti Radiusnya kira-kira 5.0 Pixels lalu klik OKE.



Selanjutnya kita pilih Filter - Other - High Pass


Pada halaman High Pass ganti radiusnya kira-kira 6.0 pixels lalu klik OKE.


Hasil gambar


Selesai...!!!

2 komentar:

Catatan :

1. Usahakan Komentar tidak mengandung kata kasar
2. Komentar SPAM akan dihapus segera setelah admin review
3. Berkomentarlah sesuai dengan artikel di atas
4. Jika anda memiliki masalah dengan artikel di atas diharapkan berkomentar.
5. Jika ada link hidup di dalam komentar akan segera admin hapus
6. Dilarang menyebarluaskan artikel tanpa persetujuan dari admin
7. Pastikan untuk klik " Berlangganan lewat email" untuk membantu membangun blog ini lebih maju.

Terima kasih untuk anda yang sudah berkomentar dengan baik, Jika ada link yang error pada artikel di atas segeralah berkomentar dengan mengklik tombol balas pada kolom komentar nanti admin akan segera memperbaikinya.

Copyright © 2014 Diemy Blogger All Right Reserved